Webmaster Google adalah
sebuah alat penjembatan antara blog atau website buatan kita dengan
Google. Aplikasi ini berperan penting dalam index pada situs kita, namun
ada kalanya kita mendapat masalah ketika baru mendaftar keWebmaster
Google. Salah satunya adalah kesalahan
url,yaitu hilangnya data author dan update. namun jangan khawatir ,
saya telah menemukan tips atau cara untuk menanganinya. hal itu akan di
bahas pada artikel di bawah ini :
Memperbaiki Hilang author dan updated
ini adalah langkah langkahnya :
1. masuk ke akun blogger anda
2. pilih menu template, pilih edit html
3. masukan source berikut ini di bawah posting kita.
Ditulis oleh: dani heri
Updated at :
Ubah tulisan yang berwarna merah dengan identitas blog anda..
4. kemudian save template.
5. tunggu sekitar satu minggu , sampai robot google mengecek blog anda. karena hal ini tidak bisa di tangani secara otomatis.
Demikian artikel mengenai Memperbaiki Hilang author dan updated, semoga dapat bermanfaat bagi kita semua. Dan jangan lupa untuk baca artikel lainya.
Sumber : Dani heri
Sumber : Dani heri
0 comments:
Post a Comment